desa cangaan ujungpangkah gresik

galery

Selasa, 16 Maret 2010

Geografi Kabupaten Gresik

Kabupaten Gresik mempunyai posisi yang strategis berada antara 7' LS - 8' LS dan 112' BT - 133' BT. Sebagian besar wilayahnya merupakan dataran rendah dengan ketinggian antara 0 - 12 meter diatas permukaan laut kecuali sebagian kecil di bagian uatara (Kecamatan Panceng) mempunyai ketinggian sampai 25 meter di atas permukaan laut.

Batas Wilayah Kabupaten Gresik
Sebelah Utara : Laut Jawa
Sebelah Timur : Selat Madura dan Kota Surabaya
Sebelah Selatan : Kabupaten Sidoarjo dan Kabupaten Mojokerto
Sebelah Barat : Kabupaten Lamongan


PETA KABUPATEN GRESIK


Tidak ada komentar:

Posting Komentar